Mengelola Sebuh Kritikan

Dalam hidup bermasyarakat pastinya seseorang akan menerima berbagai kritikan baik itu kritikan yang membangun ataupun sebaliknya. Ada beberapa cara untuk mengelola kritik tersebut antara lain:

1.       Tetaplah beranggapan bahwa jika mereka mengeritik kita berarti mereka peduli terhadap kita.

2.       Lakukan introspeksi diri, jika kita merasa bersalah segera perbaiki kesalahan yang pernah kita buat.

3.       Buatlah catatan khusus tentang kritikan yang kita terima mungkin kritikan tersebut ada manfaatnya bagi kita.

4.       Carilah pembanding yang dapat memberi kamu masukan lain.

5.       Pahami bahwa kamu tidak mungkin menghindari penilaian orang lain, karena kita hidup dalam masyarakat.



This entry was posted in Inspirasi. Bookmark the permalink.

Leave a comment